TENTANG KAMI

 

Bertumbuhnya persaingan dalam dunia industri membuat para profesional harus meningkatkan kemampuan dirinya agar tidak tergerus dalam persaingan karir, untuk itu Informasi Pelatihan Indonesia hadir. Informasi Pelatihan Indonesia adalah sebuah lembaga/perusahaan dengan badan hukum CV. Informasi Pelatihan Indonesia. Perusahaan ini berkedudukan di Yogyakarta dan bergerak di bidang penyedia jasa dan penyelenggaraan pelatihan bagi Sumber Daya Manusia di perusahaan-perusahaan. Program pelatihan dirancang secara profesional guna mendukung pengembangan kompetensi Sumber Daya Manusia (SDM). Sasaran program pelatihan untuk meningkatkan Kompetensi, Ketrampilan, Pengetahuan, dan Sikap seseorang yang mengikuti program agar dapat meningkatkan profesionalismenya. Program pelatihan dengan para tenaga ahli dari dunia akademisi dan praktisi. Program-progam pelatihan yang ditawarkan bersifat dinamis dan selalu berorientasi kepada kualitas program dan pelayanan prima.

VISI

      Menjadi Pusat Pendidikan dan Pelatihan SDM di Indonesia

MISI

     1. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia di berbagai bidang pendidikan dan pelatihan
     2. Menumbuh kembangkan kemampuan melalui Learning organitation sesuai dengan Dinamika lingkungan internal dan eksternal
     3.Berpartisipasi aktif dalam membangun profesial muda yang kompeten
     4. Mengembangkan jaringan kerjasama antara civitas akademik dan dunia usaha

MOTO

     Selalu memberikan pelayanan yang terbaik.